Rabu, 16 Maret 2022

Struktur Organisasi Kwartir Nasional Gerakan Pramuka

Majelis Pembimbing

Pimpinan Mabinas

  1. Presiden Republik Indonesia – Ketua
  2. Wakil Presiden Republik Indonesia – Wakil Ketua
  3. Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan – Wakil Ketua
  4. Menko Perekonomian – Wakil Ketua
  5. Menko Politik Hukum dan Keamanan – Wakil Ketua
  6. Menko Kemaritiman – Wakil Ketua
  7. Panglima Tentara Nasional Indonesia – Wakil Ketua
  8. Kepala Kepolisian Republik Indonesia – Wakil Ketua
  9. Menteri Pemuda dan Olahraga – Sekretaris

Bidang Perencanaan dan Pengembangan:

  1. Menteri Negara PPN / Kepala Bappenas
  2. Menteri Ristek dan Dikti
  3. Kepala LIPI

Bidang Pembinaan Anggota Muda, Anggota Dewasa, Satuan Karya Pramuka, Satuan Komunitas Pramuka, dan Gugus Darma Pramuka:

  1. Menteri Pendidikan Nasional
  2. Menteri Agama
  3. Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan
  4. Menteri Pertanian
  5. Menteri Kesehatan
  6. Menteri Kehutanan
  7. Menteri Lingkungan Hidup
  8. Menteri Pariwisata
  9. Kepala BKKBN
  10. Kepala Staf Angkatan Darat
  11. Kepala Staf Angkatan Laut
  12. Kepala Staf Angkatan Udara
  13. Danjen Kopasus
  14. Kabaharkam Polri
  15. Kadispotmar
  16. Kalemdikpol
  17. Kakodiklat TNI
  18. Kepala Badan Nasional Sertifikasi Profesi

Bidang Organisasi dan Hukum:

  1. Menteri Hukum dan HAM
  2. Menteri PAN dan RB
  3. Kejaksaan Agung
  4. Mahkamah Agung
  5. Mahkamah Konstitusi

Bidang Aset dan Usaha:

  1. Menteri PU dan Perumahan Rakyat
  2. Menteri Perindustrian
  3. Menteri Perdagangan
  4. Menteri Koperasi dan UMKM
  5. Kepala Badan Pertanahan Nasional

Bidang Kerjasama Dalam Negeri:

  1. Menteri Dalam Negeri
  2. Menteri Sekretaris Negara
  3. Menteri Sekretaris Kabinet

Bidang Kerjasama Luar Negeri:

  1. Menteri Luar Negeri
    Bidang Kehumasan dan Informatika:
  2. Menteri Komunikasi dan Informatika
  3. Ketua Persatuan Wartawan Indonesia
  4. Ketua Komisi Penyiaran Indonesia

Bidang Pengabdian Masyarakat:

  1. Menteri PDT dan Transmigrasi
  2. Menteri Sosial
  3. Kepala Basarnas
  4. Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana

Bidang Bela Negara:

  1. Panglima TNI
  2. Menteri Pertahanan
  3. Gubernur Lemhanas
  4. Sekjen Dewan Ketahanan Nasional

Bidang Pengawasan:

  1. Badan Pemeriksa Keuangan
  2. Badan Pemeriksa Keuangan Pemerintah

Pimpinan

Pengurus Kwartir Nasional (Kwarnas) Gerakan Pramuka Masa Bakti 2018-2023 telah dilantik dan dikukuhkan oleh Presiden Joko Widodo pada hari Kamis (27/12/2018) di halaman Istana Merdeka, Jakarta. Kepengurusan yang diketuai oleh Kak Komjen Pol (Purn) Drs. H. Budi Waseso ini yang menjalankan organisasi kepramukaan tingkat nasional selama lima tahun masa bakti.

Berikut ini adalah Susunan Pengurus Kwarnas Gerakan Pramuka Masa Bakti 2018-2023 :

 
 

 

Komisi dan Andalan

 A. Komisi Perencanaan dan Pengembangan :
Ketua : Dr. Joko Mursitho, M.Si.
Sekretaris : Drs. Triadi Parmana Suparta, MBA
Anggota :

  1. Dr. Zainuri M., M.Pd.
  2. Drs. Fachrully F. Lasahido
  3. Dr. H. Rahmansyah, M.Si
  4. Abdul Latif, SKM
  5. Drs. Hernowo, M.M.
  6. Kepala Puslitbang Kwarnas (ex-officio)

B. Komisi Pembinaan Anggota Muda:
Ketua : Prof. Dr. S. Budi Prayitno, MS
Sekretaris : Rio Ashadi, S.E., S.H.
Anggota :

  1. Irwan Febriansyah, S.E., M.M.
  2. Jainuddin Ladansa
  3. Yevi Rivaldi, SH
  4. Amrosius Buhoy
  5. Yudha Adhyaksa
  6. Yuyung Fitriani, S.Pt
  7. Ketua DKN (ex-officio)
  8. Wakil Ketua DKN (ex-officio)

C. Komisi Pembinaan Anggota Dewasa:
Ketua : Prof. Dr. Sri Puryono, KS, MP
Sekretaris : Topari, S.Sos, M.Si
Anggota :

  1. Ir. Handry R.D. Amanupunyo, MP
  2. Neny Rahmawati, M.Pd.
  3. Hj. Sunarty S, M.Pd.
  4. Riyadi Santoso, S.Pd.
  5. Dr. Hj. Sri Nurhayati, M.Si
  6. Kepala Pusdiklatnas (ex-officio)

D. Komisi Organisasi dan Hukum:
Ketua : Dr. Chairul Huda, S.H., M.H.
Sekretaris : Engkus Sutisna, S.T., M.T.
Anggota :

  1. Ir. D. Adi Pamungkas, S.E., M.M.
  2. Dr. Sari Murti, S.H., M.H.
  3. Dr. Muh Hasrul, S.H., M.H.
  4.  A. Agus Ridallah, S.H., M.H.
  5. Parulian Siagian, S.H., M.Hum.
  6. Alwis, S.Ag

E. Komisi Aset dan Usaha:
Ketua : Yulius, S.T.
Sekretaris : Rapin Mudiardjo, S.H., S.Kom, Accs
Anggota :

  1. dr. Fairus Aziz Pulungan, MARS
  2. Arief Sucahyo Wahyutomo
  3. Kristhina R.I. Luluporo, S.P., M.AP
  4. Rachmad Junizar
  5. Drs. H. Cepi Safrul Alam, M.Si.
  6. Hendry Risjawan, S.T.
  7. Ir. Diah lvoniarty, Mars

F. Komisi Kerjasama Dalam Negeri:
Ketua : H. Dede Yusuf M. Effendi, S.T., M.Ipol
Sekretaris : Drs. Djoko Adi Walujo, S.T., M.M., DBA
Anggota :

  1. Dr. H. Deni Nurdyana Hadimin, M.Si
  2. Dedi Wibowo, S.E., M.M.
  3. M.A Hailuki, S.Ip, M.Si
  4. Ir. Wahyudi Manaff

G. Komisi Kerjasama Luar Negeri:
Ketua : Drs. Ahmad Rusdi
Sekretaris : M. Laiyin Nento
Anggota :

  1. Brata Tryana Hardjosubroto
  2. Dra. Hendra Henny Andries
  3. Roberto Pranamulya Sidauruk, SH. MH

H. Komisi Kehumasan dan Informatika:
Ketua : Berthold DH. Sinaulan, S.S.
Sekretaris : Drs. Untung Widyanto, M.Si

Anggota :

  1. Fitri Hariyadiningsih, S.S.
  2. R. Andi Widjanarko
  3. Widhya Sukma
  4. Kepala Pusinfo Kwarnas (ex-officio)

I. Komisi Pengabdian Masyarakat:
Ketua : GKR Mangkubumi
Sekretaris : H. Irawan Laliasa, S.E., M.Si
Anggota :

  1. Ir. Bayu Tresna
  2. Bambang Sasongko Mulyo Kopertanta
  3. Dr. Saul Ronald Jacob Saleky, S.E., M.Si
  4. Sony Prima Sonjaya
  5. Fachrudi Fahim, S.T., M.M.
  6. Yolanda Puspa Febiola, S.Tr AB

J. Komisi Saka, Sako, dan Gugusdarma:
Ketua : Mayjen TNI (Mar) (Purn) Yuniar Ludfi
Sekretaris : Dr. Sukro Muhab, M.Si
Anggota :

  1. Syarifah Alawiyah, S.E., MM
  2. Gunawan Suswantoro, S.H. M.Si
  3. Ir. Frans Johanis Papilaya, M.Si
  4. Dr. Muzakir Tawil, M.Si
  5. Rts. Ledyanita, SPt, M.Si
  6. Ketua Pinsaka Nasional (ex-officio 11 Kapinsaka)
    • Ketua Pinsaka Wanabakti Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Bahari Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Dirgantara Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Bhayangkara Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Bakti Husada Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Kencana Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Tarunabumi Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Wira Kartika Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Pariwisata Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Kalpataru Tingkat Nasional
    • Ketua Pinsaka Widya Budaya Bakti Tingkat Nasional

K. Komisi Bela Negara:
Ketua : Brigjen TNI Hasto Pratisto Yuwono, S.IP
Sekretaris : Boedi Oetomo
Anggota :

  1. H. Sudirman, SH, MH
  2. Kombes Pol. M. Zarkasih
  3. Kolonel Inf Sunarto, S.Sos, MAP
  4. Hj. Raudatul Jannah, SKM

L. Koordinator Wilayah (Korwil)

  1. Korwil I : Ir. Djufri Effendi (Sumatera)
  2. Korwil II : Drs. H. Fajar Panjaitan (Jawa, Bali, NTT, NTB)
  3. Korwil III : Drs. HM. Hatta Zainal Abidin, M.Si (Sulawesi, Kalimantan)
  4. Korwil IV : Drs. Frans W.W Fimbay, M.M. (Papua, Papua Barat, Maluku, Maluku Utara)

 

Dewan Kerja

Susunan Pengurus Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega Tingkat Nasional (DKN)
Pergantian Antar Waktu masa bakti 2018-2023.

Ketua Fatkhul Manan, S.A.P.
Wakil Ketua Ayu Niarti
Sekretaris 1 Vildy Zulhiz Maretha Dewi
Sekretaris 2 Ahmad Syaifullah, S.E.
Bendahara Ninda Puspita Dewi, S.Sos.
Bidang Kajian Kepramukaan
Ketua Robi Firnando, S.H.
Anggota Bidang Nunuk Hidayati, S.H.
Anggota Bidang Raihan Muhammad Sujaya
Bidang Kegiatan
Ketua Selvya lrianti W.N.
Anggota Bidang Satrio Bimo Wiguna
Anggota Bidang Dhigdayani Hanugraha Aning R.
Bidang Pembinaan dan Pengembangan
Ketua Dina Atrasina, S.Sos.
Anggota Bidang Ayu Irti Batul Qolby
Anggota Bidang Alfiah Nugraeni
Bidang Penelitian dan Evaluasi
Ketua Ramadhan Subakti, S.Hut.
Anggota Bidang Novia Ratna Safitri
Anggota BidangDicki Syarif Hidayat, Amd. Kep.

 

Kelengkapan Kwartir

Badan Kelengkapan Kwartir adalah satuan organisasi yang dibentuk oleh kwartir untuk melengkapi satuan organisasi yang sudah ada dengan tugas khusus. Badan kelengkapan kwartir terdiri atas, Dewan Kehormatan, Satuan Pengawas Internal, dan Dewan Kerja Pramuka Penegak dan Pandega.

Kwartir cabang, daerah, dan Nasional dapat membentuk organisasi pendukung yang terdiri dari: Satuan Karya Pramuka, Gugus Darma Pramuka, Satuan Komunitas Pramuka, Pusat Penelitian dan Pengembangan,  Pusat Informasi, dan Badan Usaha.

Berikut ini adalah beberapa para Ketua/Kepala Organisasi Pendukung dan Badan Kelengkapan Kwartir Nasional Gerakan Pramuka masa bakti 2018 – 2023 :

 

 

Staf Kwartir

Staf Kwartir Nasional merupakan karyawan dari Gerakan Pramuka yang melaksanakan tugas-tugas operasional kantor, administratif, dan dukungan untuk setiap kegiatan Gerakan Pramuka

Berikut ini adalah susunan Staf Kwartir Nasional :

 

 

 

 

Satuan Karya Pramuka

 

Dalam Gerakan Pramuka, Saka berkedudukan sebagai salah satu organisasi pendukung Gerakan Pramuka yang melekat pada kwartir penyelenggara pembinaan kecakapan hidup dan kompetensi anggota Saka.

Pembinaan kecakapan hidup dan kompetensi anggota Saka ditujukan kepada para Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega, untuk mengembangkan:

  1. Minat dan bakat serta meningkatkan kecakapan hidup dan kompetensi anggota Saka dalam bidang penguasaan ilmu pengetahuan, teknologi, seni serta penguasaan keahlian dan keterampilan fungsional yang selaras dengan perkembangan zaman, agar dapat hidup mandiri di masa depan;
  2. Jiwa kerelawanan, kewirausahaaan, profesionalisme, etika, dan sikap kerja anggota Saka, agar dapat berperan menjadi warga negara yang aktif, melakukan pengabdian pada masyarakat serta mampu menciptakan lapangan kerja dan melaksanakan kerja profesional berdasarkan keahlian yang dimiliki.

Tujuan pembinaan Saka adalah membentuk anggota Saka agar menjadi warga negara yang cinta tanah air, aktif, produktif dan kreatif, memiliki jiwa kerelawanan, kewirausahaan, kemandirian dan profesionalisme, dengan menguasai kompetensi dan kecakapan hidup dalam bidang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, etika dan sikap kerja, serta menguasai keahlian dan keterampilan fungsional di bidang tertentu yang selaras dengan perkembangan zaman yang menjadi solusi untuk memperoleh pendidikan nonformal yang unggul dan berkualitas.

Sasaran pembinaan melalui Saka adalah untuk:

  1. Terbentuknya anggota Saka yang aktif, produktif dan kreatif sebagai bagian dari upaya meningkatkan sumber daya manusia unggul, produktivitas dan daya saing bangsa;
  2. Terbentuknya anggota Saka yang mandiri, mampu menciptakan lapangan kerja dan mampu menerapkan keahlian untuk mendukung profesionalisme dan peningkatan produktifitas di dunia kerja;
  3. Terbentuknya anggota Saka yang memiliki jiwa suka rela melaksanakan pengabdian dan pengembangan masyarakat.

Saka sebagai organisasi pendukung Gerakan Pramuka memiliki fungsi:

  1. Wadah kemitraan antara Kwartir Gerakan Pramuka dengan instansi pemerintah, dunia usaha, dunia industri, tokoh masyarakat, para profesional dan berbagai pemangku kepentingan lain untuk memberikan layanan pendidikan nonformal berbasis kecakapan hidup dan keterampilan terkini kepada anggota Saka, sebagai bagian dari upaya meningkatkan sumber daya manusia dan daya saing bangsa.
  2. Wadah inovasi pembinaan dan pengembangan pendidikan kepramukaan di bidang penguasaan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, etika dan sikap kerja serta penguasaan keahlian dan keterampilan fungsional yang selaras dengan tuntutan zaman.

Pengorganisasian Saka, meliputi:

  1. Saka yang telah disahkan oleh Munas Gerakan Pramuka dan telah berlaku secara nasional;
  2. Saka Rintisan yaitu Saka yang sedang dalam tahap pengembangan yang berlaku secara terbatas di daerah, cabang dan ranting yang bersangkutan.

Penamaan dan pembidangan Saka meliputi:

  1. Saka Bahari untuk bidang Kebaharian;
  2. Saka Dirgantara untuk bidang Kedirgantaraan;
  3. Saka Bhayangkara untuk bidang Keamanan dan Ketertiban;
  4. Saka Tarunabumi untuk bidang Pertanian;
  5. Saka Wanabakti untuk bidang Kehutanan;
  6. Saka Bakti Husada untuk bidang Kesehatan;
  7. Saka Kencana untuk bidang Kependudukan dan Keluarga Berencana;
  8. Saka Wira Kartika untuk bidang Matra Darat;
  9. Saka Kalpataru untuk bidang Lingkungan;
  10. Saka Widya Budaya Bakti untuk bidang Kebudayaan, Pendidikan Usia Dini;
  11. Saka Pariwisata untuk bidang Kepariwisataan.

 

Organogram Saka

Organogram Pangkalan Saka

Proses dan Pembinaan Anggota Saka


Struktur Organisasi Kwartir Nasional Gerakan Pramuka

Majelis Pembimbing ...